Selamat Datang di Blog Rumah Dhuafa

Minggu, 01 Agustus 2010

Proposal Anak Yatim

Kepada Yth
Bapak/Ibu Dermawan
Semoga bapak ibu selalu dalam lindungan Allah SWT  dilipatgandakan Rizkinya, diampuni dosanya, serta di beri kesehatan sepanjang hidupnya. Amin

Kami dari yayasan anak yatim Rumah Dhuafa Mengajak Untuk salalu berbagi dan berderma bagi  anak-anak yatim &dhuafa karna hanya bapak/ ibulah harapan satu-satunya mereka. maka dari itu mereka membutuhkan bantuan serta kasih dan sayang dari bapak/ibu sekalian. dan Alhamdulillah dengan berjalan 2 tahun ini anak anak yatim dan dhuafa rata rata dari mereka sudah dapat menguasai ilmu komputer seperti Ms Office, photoshop, mengelola Blog, membuat E-mail, edit Foto edit Video , serta dasar-dasar IT. untuk ilmu Al quran rata-rata dari mereka mempunyai hafalan dari 2-7 Juz, dalam program dua tahun ini di yayasan Rumah Dahuafa  di  manage dengan system Islamic Home Schooling yang kami beri nama Sekolah Al-quran dan Informatika (SAI) untuk anak yatim dan dhuafa dengan di lengkapi fasilitas Lab komputer, kamar tidur ruang belajar kantin dll, walaupun untuk saat ini komputernya  masih kurang beberapa lagi, tetapi kami memaksimalkan  yang ada terlebih dahulu , dan dalam bidang hafalan Alquran di didik oleh guru yang backgroundnya dari pondok pesantren sehingga mereka dapat menyalurkan ilmu agama ke anak yatim tersebut
Maka dari itu apabila bapak ibu mempunyai waktu luang, marilah menyempatkan waktu untuk berkunjung ke asarama mereka yang beralamat di Jl. Tangkuban Perahu Blok A/73 Komlek MASNAGA Jakasampurna Bekasi barat 17145 tlp 021-8856530/081383650665. dan  apabila bapak ibu sibuk tidak sempat maka kami juga membuka layanan Jemput Online atau Transfer Via Bank BCA : 5770524387 atau Syariah Mandiri No Rek 0697055615. dan kami juga menerima hibah atau infaq apabila bapak/ibu mempunyai  komputer yang sudah tidak terpakai, Barang-barang Bekas yang masih bisa di manfaatkan, dan juga kalau ada peremajaan komputer di kantor atau di perusahaan bapak/ibu. Kami siap menerimanya.
Demikian Permohonan ini kami sampaikan  Semoga amal sholih bapak/ibu selau di lipatgandakan oleh Allah amin ya Robbal alamin
Fundraising Rumah Dhuafa
Ahmad Harnoto

Tidak ada komentar:

Posting Komentar